Mochi Simpel.
Cara membuatnya pun tidak susah, kamu dapat membuat Mochi Simpel hanya dengan menggunakan 11 bahan dan 5 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk membuatnya, yuk kita coba resep Mochi Simpel!
Bahan Mochi Simpel
- Gunakan 250 gr of tepung beras ketan (rose brand).
- Gunakan 65 ml of kara.
- Gunakan 230 ml of air.
- Diperlukan of Pewarna makanan (hijau).
- Diperlukan Sejumput of garam.
- Diperlukan of Isian.
- Gunakan 200 gr of kacang tanah.
- Gunakan 2 sendok of gula (selera).
- Dibutuhkan 2 sendok of air.
- Siapkan of Taburan.
- Gunakan 200 gr of maizena (sangrai).
Langkah-langkah memasak Mochi Simpel
- Campurkan bahan. Tepung beras, kara, air, lalu aduk hingga tak bergerindil. Lalu masukan 2 tetes pewarna makanan. Sebelumnya jangan lupa panaskan kukusan..
- Lalu adonan yang sudah di aduk2, masukan ke wadah anti panas (saya pakai rantang dan dilapisi plastik) lalu tuang adonan. Fungsi plastik agar nanti adonan tidak lengket di wadah..
- Ketika air kukusan sudah mendidih, masukan wadah berisi adonan td. Kukus selama 20 menit..
- Sambil menunggu adonan matang, kita sangrai isian mochi. Sangrai kacang smp wangi, angkat lalu blender bersama gula. Aduk2. Sisihkan..
- Angkat adonan tadi. Angin2kan. Lalu taro di wadah kasih maizena sangrai agar tidak lengket, ambil adonan sedikit demi sedikit bulet2in kasih isi. Dan taburkan maizena sangrai. Selesai.